Golden Kamuy Mengumumkan Film Sekuelnya

Golden Kamuy telah mengumumkan film baru yang akan menjadi sekuel dari serial live-actionnya. Hal ini diumumkan setelah episode terakhir serial live-action Arc Golden Kamuy: The Battle for the Hokkaido Tattooed Prisoners. Golden Kamuy – Video Pengumuman Film Sekuel Pemeran untuk live-action ini meliputi: Kento Yamazaki sebagai Saichi SugimotoAnna Yamada sebagai Read more…